CARANGIDAE


Selar crumenophthalmus, 138 mm SL

Selar crumenophthalmus (Bloch, 1793)
Bigeye scad
Selar bentong

D VIII-I,23-28; A II-I,21-23; GR 9-12+24-31; Scutes 29-42

Body slightly compressed and elongated; adipose eyelid well developed; dorsal and anal fins without detached finlets; cleithrum margin with papillae; scutes relatively small; curved part of lateral line longer than straight part; a narrow yellows stripe from border of opercle to caudal peduncle. Widespread in tropical and subtropical waters.

Badan agak pipih dan memanjang; kelopak mata berlemak berkembang dengan baik; sirip punggung dan sirip dubur tanpa sirip tambahan yang terlepas; pinggiran cleithrum dengan papillae; sisik yang menebal relatif kecil; bagian dari gurat sisi yang membengkok lebih panjang daripada bagian yang lurus; sebuah garis kuning sempit dari batas operkulum ke pangkal ekor. Tersebar luas di perairan tropis dan subtropis.