SPHYRAENIDAE English Indonesian


Sphyraena barracuda 9.7 cm SL

Sphyraena barracuda (Walbaum, 1792)
Great barracuda

Diagnostic characters: V-I, 9; II, 7-8; lateral-line scales 69-84; a single gill raker. Caudal fin truncate to slightly emarginate with a shallow notch on middle portion.

Color: Body silver with oblique dark bars on dorsal side; soft dorsal, anal and caudal fins blackish; upper and lower tips of caudal fin white; spinous dorsal and pelvic fins transparent.

Remarks: Large fish, reaching 180 cm. Juveniles occur inshore, frequently in mangrove estuaries; adults found in open water nearby reefs.

Distribution: Indo-West Pacific from East Africa and Red Sea to Tuamotu Islands.



Sphyraena barracuda (Walbaum, 1792)

Karakter diagnostik: Jari-jari sirip punggung V-I, 9; jari-jari sirip dubur II, 7-8; sisik garis rusuk 69-84; satu tulang saring insang. Sirip ekor truncate sampai sedikit emarginate dengan sedikit lekukan dipertengahan sirip.

Warna: Badan perak dengan garis gelap lebar yang agak miring; sirip punggung yang lunak, sirip dubur dan ujung bagian bawah sirip ekor putih; jari-jari keras sirip punggung dan sirip perut transparan.

Keterangan: Termasuk ikan yang besar, mencapai 180 cm. Ikan-ikan yang muda dapat ditemukan di perairan pantai, seringkali di daerah hutan bakau dan estuaria; ikan dewasa di laut lepas dekat dekat dengan terumbu.

Distribusi: Indo-Pasifik Barat dari Afrika Timur dan Laut Merah sampai ke Kepulauan Tuamotu.